kievskiy.org

7 Tanda Toxic Parenting, Jangan Lakukan Ini Saat Menjadi Orangtua

Ilustrasi. 7 tanda toxic parenting.
Ilustrasi. 7 tanda toxic parenting. /Pexels/Gustavo Fring Pexels/Gustavo Fring

PIKIRAN RAKYAT - Semua anak di dunia ini membutuhkan hal yang kurang lebih sama agar tumbuh menjadi manusia yang bahagia, sehat, dan sukses.

Namun, orangtua terkadang lalai memberi anak-anak mereka apa yang mereka butuhkan karena berbagai alasan.

Ada beberapa orangtua yang tidak peduli dan membiarkan anak-anak mereka melakukan apa pun yang mereka suka, atau lebih buruk lagi mengabaikan dan melecehkan mereka.

Satu hal yang pasti, ada sejumlah perilaku toxic parenting atau pola asuh yang beracun.

Baca Juga: Pengertian Toxic Positivity, Selalu Berpikir Positif Ternyata Punya Dampak Negatif

Toxic parenting ini akan membekas pada anak-anak dan sangat memengaruhi kehidupan mereka saat tumbuh dewasa.

Ini adalah kebiasaan dan tindakan yang harus Anda hindari ketika menjadi orangtua, ada yang bersifat fisik, psikologis, dan sosial.

Dirangkum Pikiran-Rakyat.com dari Yourtango, berikut tujuh tanda toxic parenting yang harus orangtua hindari.

1. Tidak menghormati batasan
Penting bagi orangtua untuk memikirkan batasan yang telah mereka tetapkan untuk anak-anak mereka.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat