kievskiy.org

Manfaat Yoga untuk Penderita Diabetes Menurut Peneliti

Ilustrasi yoga, yang menurut peneliti, bisa membantu mengobati diabetes tipe 2.
Ilustrasi yoga, yang menurut peneliti, bisa membantu mengobati diabetes tipe 2. /Pexels/Natalie

PIKIRAN RAKYAT - Yoga bukanlah hal baru, kalangan menengah ke atas maupun menengah biasa sudah banyak mencoba aktivitas menyehatkan ini.

Banyak orang yang akrab dengan latihan yoga sebagai bentuk aktivitas fisik.

Meski begitu, ternyata latihan yang dikategorikan latihan tradisional ini juga mencakup:

-          latihan pernapasan

Baca Juga: 15 Rekomendasi Ucapan Selamat HUT ke-77 TNI, Cocok untuk Status di Media Sosial

-          meditasi

-          dan teknik lain

Adapun tujuannya adalah untuk membantu memfokuskan pikiran dan meningkatkan kesehatan secara keseluruhan.

“Sebagai praktik pribumi di India, yoga mencakup praktik fisik, mental, dan spiritual yang mendukung gaya hidup sehat secara keseluruhan yang merupakan bagian dari kehidupan Ayurveda,” kata Dr Mullur, ahli endokrinologi di UCLA Health, Los Angeles.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat