kievskiy.org

7 Makanan yang Berbahaya bagi Anjing, Ternyata Bawang Putih Bisa Sebabkan Anemia

Anjing peliharaan.
Anjing peliharaan. /PEXELS/Goochie Poochie Grooming PEXELS/Goochie Poochie Grooming

PIKIRAN RAKYAT - Memiliki hewan peliharan tentunya akan menambah keseruan dalam hidup kita.

Selain itu memiliki hewan peliharaan dirumah bisa jadi penghibur dan sahabat.

Namun jangan sampai salah memberi makanan pada hewan peliharaan, contohnya jika kamu memelihara seekor anjing.

Baca Juga: Khas, 5 Tanda Kanker pada Pria, dari Sariawan sampai Perubahan Kulit

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Readers Digest, setidaknya ada tujuh makanan yang dianggap berbahaya bagi kesehatan anjing, apa saja?

1. Anggur

Meski tak tampak berbahaya, tetapi anggur sangat beracun bagi anjing.

Jika memakan anggur, anjing dapat dengan cepat mengalami muntah. 

Baca Juga: Buntut Panjang Unggahan Denny Siregar, Politisi Gerindra: Saatnya Indonesia Bersatu Bubarkan Buzzer

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat