kievskiy.org

7 Asupan Penting Selama Kehamilan, Salah Satunya Lemak

Ilustrasi hamil.
Ilustrasi hamil. /Pexels/Nappy

PIKIRAN RAKYAT - Ibu hamil tentunya ingin asupan terbaik untuk bayi yang ada di dalam kandungan.

Namun, jangan khawatir terhadap asupan makan untuk ibu hamil yang mudah untuk didapatkan.

Nutrisi yang baik selama kehamilan dapat membantu memastikan bayi mendapatkan makanan yang seimbang seperti protein, karbohidrat kompleks, lemak sehat, vitamin dan mineral, serta serat dan cairan.

Baca Juga: Hilang Kontak dengan Aliando Syarief, Prilly Latuconsina: saat Butuh Aku, I'll Be There

Pola makan kehamilan yang sehat mengandung banyak keseimbangan vitamin, mineral, dan nutrisi yang sama dengan pola makan sehat pada umumnya.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui Healthline, simak makanan sehat selama kehamilan.

1. Karbohidrat

Baca Juga: Sambil Menyelam Minum Air, Jokowi Sebut Ada Potensi Penanganan Covi-19 dan Tuberkulosis Berbarengan

Karbohidrat kompleks seperti roti gandum dan pasta, sayuran, dan kacang polong.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat