kievskiy.org

Gatal dan Nyeri pada Kaki Diklaim Bisa Jadi Salah Satu Gejala Virus Corona, Simak Penjelasan Ahli

Ilustrasi Covid-19
Ilustrasi Covid-19 /PIXABAY /PIXABAY

PIKIRAN RAKYAT - Sampai saat ini pandemi virus corona masih belum berakhir.

Para ahli terus mencari tahu mengenai virus yang mematikan ini.

Para ahli meniliti pasien yang dirawat memiliki gejala yang mirip dengan penyakit arteri.

Baca Juga: Kemarahan Warga Lebanon Membara, Terkuak Fakta Baru Ledakan Dahsyat di Beirut

Penyakit arteri adalah masalah sirkulasi umum di mana arteri yang menyempit mengurangi aliran darah ke anggota tubuh.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari The Sun, Dr Leanne Atkin bekerja sebagai konsultan di Rumah Sakit Pinderfields di Wakefield dan mengatakan pasien virus corona dengan gejala ringan dapat menunjukkan gejala seperti terbakar.

Salain itu dr. Atkin sekaligus anggota Institut Integritas Kulit dan Pencegahan Infeksi di Universitas Hull, mengatakan ada peningkatan yang mengkhawatirkan pada pasien yang menunjukkan gejala gatal.

Baca Juga: Curahan Hati Feby Febiola Lawan Kanker Ovarium: Tuhan Berjanji akan Menyertai

Banyak pasien dengan Covid-19 telah mengalami 'Covid-toes ' dan satu perawat vaskular telah mengklaim bahwa gejala yang menyertai kondisi ini perlu ditangani dengan lebih serius.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat