kievskiy.org

Tips Maksimalkan Diet Rendah Karbohidrat Setiap Hari, Pas Buat Turunkan Berat Badan

Ilustrasi berat badan.
Ilustrasi berat badan. /Dimenshteyn/Pexels

PIKIRAN RAKYAT - Beberapa orang mengikuti diet rendah karbohidrat untuk menurunkan berat badan.

Diet rendah karbohidrat membatasi asupan beberapa makanan yang mengandung karbohidrat seperti nasi, roti, kentang, dan lain-lain.

Diet rendah karbohidrat ini bergantung pada makanan protein tingi dan lemak.

Baca JugaTerkuak, Suzuki Bakal Luncurkan Karimun Wagon R Limited Edition

Hal ini juga dapat membantu Anda melawan dan mencegah diabetes tipe 2 dan penyakit metabolik.

Ada beberapa jenis diet rendah karbohidrat dengan proporsi yang berbeda-beda, semuanya bisa membantu Anda kurangi penambahan berat badan.

Untuk mendapatkan semua manfaat metabolisme dari diet rendah karbohidrat, tidak cukup hanya dengan mengurangi karbohidrat saja.

Baca Juga : Update Harga Emas Hari Ini, Jumat 2 Oktober 2020: Antam Kembali Turun Jadi Rp1.054.000 per Gram

Anda tetap perlu mengkonsumsi sejumlah kalori setiap hari, yang bersal dari sumber lemak dan protein yang baik.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat