kievskiy.org

7 Rekomendasi Olah Raga dalam Rumah Selama Pandemi, Bisa Manfaatkan Minuman Kaleng hingga Kotak Susu

ILUSTRASI olahraga.*
ILUSTRASI olahraga.* //pexels /pexels

PIKIRAN RAKYAT - Virus corona baru (Covid-19) menyebar dengan cukup cepat di Indonesia.

Lonjakan kasus positif virus corona yang masih terjadi di beberapa wilayah membuat pemerintah tetap mengimbau agar masyarakat mengurangi kegiatan di luar rumah.

Termasuk olahraga yang tampak menyenangkan jika dilakukan di ruangan terbuka bersama teman-teman.

Baca Juga: Mau Kuliah di Korea? KAIST Beri Beasiswa S1 dan Tunjangan untuk Calon Mahasiswa, Cek Syaratnya!

Tak perlu lagi khawatir, cukup banyak kegiatan olahraga yang dapat dilakukan di rumah baik secara mandiri maupun dengan anggota keluarga lainnya seperti dirangkum redaksi Pikiran-Rakyat.com di bawah ini.

1. Naik Turun Tangga

Jika rumah pribadi memiliki tangga, maka manfaatkanlah dengan menaiki tangga beberapa kali selama 10-15 menit untuk membakar kalori.

Baca Juga: Kampanye Masuk Kampung, Cep Zamzam Spontan Bantu Rehab Rumah Tidak Layak Huni

2. Olahraga Kardio

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat