kievskiy.org

Kamu Harus Tahu, Berikut Gejala Umum Covid-19 dan Hal yang Harus Dilakukan Jika Mengalaminya

Ilustrasi Covid-19.
Ilustrasi Covid-19. /pixabay pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Sejak ditetapkan menjadi pandemi Covid-19, banyak warga di Indonesia yang positif Covid-19.

 Situasi tersebut pun menyebabkan banyak warga yang khawatir dirinya akan terinfeksi Covid-19 juga.

Mudah menyebar, virus Covid-19 dapat menyerang siapa saja, kapan pun, dan di mana pun.

Baca Juga: Awas Kucing Anda Tertular Covid-19, Berikut Tips Lindungi Hewan Peliharaan agar Tak Terinfeksi

Biasanya, orang yang terinfeksi Covid-19 memiliki gejala seperti flu, yaitu kerap demam, pilek, batuk kering, sakit tenggorokan, dan sakit kepala.

Gejala yang dialami penderita kerap dapat hilang lalu sembuh atau semakin parah.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari berbagai sumber, secara umum, terdapat tiga gejala umum yang bisa menandakan seseorang terinfeksi virus Corona, seperti:

Baca Juga: Ketua Umum DPP PKB: Pandemi Covid19 Buat Pemerintahan Gagap

-Demam (suhu tubuh di atas 38 derajat Celsius);

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat