kievskiy.org

Sukses Tekan Penyebaran Covid-19, Ruang Perawatan di RS India Kini Kosong

Ilustrasi perawatan Covid-19 di India
Ilustrasi perawatan Covid-19 di India /Times of India Times of India

PIKIRAN RAKYAT - Saat ini pemerintah Indonesia mulai kewalahan menangani kasus Covid-19.

Beberapa hari lalu, Satgas Penanganan Covid-19 menyatakan bahwa banyak rumah sakit di Indonesia hampir penuh untuk merawat pasien positif Covid-19.

Tim juga menjelaskan bahwa pemerintah Indonesia masih berusaha menurunkan angka kasus Covid-19 di Indonesia.

Baca Juga: Prediksi Pandemi Covid-19 Berakhir 2022, Bill Gates: Tak Pernah Buat Kemajuan Sepesat Ini

Kondisi di Indonesia masih belum stabil, hal ini berbeda di India.

Saat ini, negara kedua dengan jumlah kasus terbanyak Covid-19 di dunia tersebut mulai bisa mengatasi efek mengerikan dari pandemi.

Hal itu digambarkan oleh turunnya jumlah kasus aktif Covid-19.

Baca Juga: Joe Biden Berpesan kepada China: Jangan Harap AS Hentikan Operasi Militer di Laut Natuna Utara dan Taiwan

Saking baiknya penanganan Covid-19 di India, Ibu kota New Delhi menyatakan bahwa sebagian besar rumah sakit mereka sudah mulai ditinggalkan oleh para pasien positif.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Times of India, hal ini dikatakan oleh seorang dokter yang tidak mau disebutkan namanya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat