kievskiy.org

Retaknya Hubungan Ratu Elizabeth II dengan Putri Diana, Tindakan Nekat di Indonesia jadi Pemicu?

Putri Diana, mantan istri Raja Charles III.
Putri Diana, mantan istri Raja Charles III. /REUTERS/POOL New

PIKIRAN RAKYAT - Ratu Elizabeth II telah meninggal dunia di Istana Balmoral, Skotlandia pada Kamis, 8 September 2022.

Semasa hidupnya, Ratu Elizabeth II disorot tak hanya karena kebaikannya kepada masyarakat dunia dan pengabdian lamanya pada Inggris, tetapi juga karena hubungannya dengan sang menantu, Putri Diana.

Ratu Elizabeth II dinilai kerap kali berseteru dengan keputusan kontroversial Putri Diana hingga jelang kematian sang menantu akibat kecelakaan di Paris tahun 1997.

Salah satu awal kemurkaan dari Ratu Elizabeth II bahkan terjadi saat Putri Diana mengunjungi Indonesia di tahun 1980-an. Apa yang terjadi antara keduanya?

Baca Juga: Pidato Pertama Charles III Sebagai Raja Inggris Disorot, Begini Rangkumannya

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Newsweek pada Minggu, 11 September 2022, Putri Diana bersama Pangeran Charles III pernah melakukan tur ke Indonesia pada tahun 1989.

Mengunjungi beberapa tempat seperti Bali, Lombok, dan lainnya, pada November 1989, Putri Diana sempat mengunjungi satu rumah sakit yang berada di daerah Banten.

Pada saat itu, Putri Diana melakukan tindakan nekat yang membuat Ratu Elizabeth II murka.

Ketika tiba di Rumah Sakit, Putri Diana melihat ada pasien kusta yang pada saat itu ditakutkan orang banyak.

Baca Juga: NCT 127 akan Gelar Konser di Jakarta, Ini Group SM Entertainment Lain yang Pernah Konser di Sini

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat