kievskiy.org

Jadi Wapres AS Terpilih, Kamala Harris Ternyata Sempat Tak Mampu Mendanai Kampanye

POTRET Wapres AS terpilih, Kamala Harris.
POTRET Wapres AS terpilih, Kamala Harris. /Instagram.com/@kamalaharris Instagram.com/@kamalaharris

PIKIRAN RAKYAT - Kamala Harris menjadi wakil presiden AS terpilih di Pilpres 2020.

Kamala Harris dipastikan melenggang maju ke Gedung Putih mendampingi Joe Biden sebagai presiden terpilih Amerika Serikat.

Dalam Pilpres 2020 ini, Kamala Harris juga mencatat sejarah sebagai wanita pertama dengan kulit hitam yang 'duduk' di kursi wakil presiden.

Baca Juga: Solskjaer Ungkap Ada yang Sengaja Ingin MU Kalah Terus, 'Kami Sudah Muak'

Sontak kehadirannya menjadi sorotan bagi publik hingga menuai berbagai pujian.

Tak hanya publik, bahkan Biden sang pemimpin Negeri Paman Sam yang baru terpilih itu, juga memuji sosok Kamala Harris.

Namun, sebagaimana diberitakan JurnalPresisi.com dalam artikel "Tak Punya Dana Saat Kampanye, Inilah Kekayaan Kamala Harris yang Resmi Masuk Gedung Putih", di balik kariernya yang gemilang, beberapa waktu lalu Kamala Harris mengakui bahwa dirinya bukan seorang miliader.

Baca Juga: [UPDATE] Kasus Virus Corona Indonesia per 8 November 2020, Naik Jadi 437.716 Orang

Selama masa kampanye, dia tak bisa mendanai dan hanya menggalang dana di tiap kota pada setiap diadakannya kampanye.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat