kievskiy.org

Agar Tak Mudah Putus Asa, Berkaca Dulu dari Surat Az-Zumar

Motivasi diri dengan do'a.
Motivasi diri dengan do'a. /PIXELS

PIKIRAN RAKYAT - Motivasi adalah sebuah dorongan pembangkit rasa semangat untuk mencapai sebuah tujuan.

Penurunan semangat atau tidak adanya motivasi terkadang mengganggu dan membuat semua hal yang akan dilakukan tertunda begitu saja.

Terlebih jika Anda berputus asa ketika melakukan suatu hal. Maka hindarilah putus asa terhadap suatu hal, karena semua hal sudah ditakdirkan oleh Allah SWT. Seperti yang terdapat didalam Al-Quran Surah Az-Zumar ayat 53-54 :

Baca Juga: Khawatir Lihat Anak Nikita Mirzani, Hotman Paris Cari Kakek Arkana: Nggak Mampu Kau Damaikan Demi Cucumu?

۞ قُلْ يَا عِبَادِيَ الَّذِينَ أَسْرَفُوا عَلَىٰ أَنفُسِهِمْ لَا تَقْنَطُوا مِن رَّحْمَةِ اللَّهِ ۚ إِنَّ اللَّهَ يَغْفِرُ الذُّنُوبَ جَمِيعًا ۚ إِنَّهُ هُوَ الْغَفُورُ الرَّحِيمُ

(Qul yā 'ibādiyallażīna asrafụ 'alā anfusihim lā taqnaṭụ mir raḥmatillāh, innallāha yagfiruż-żunụba jamī'ā, innahụ huwal-gafụrur-raḥīm).

Artinya : Katakanlah: "Hai hamba-hamba-Ku yang malampaui batas terhadap diri mereka sendiri, janganlah kamu berputus asa dari rahmat Allah. Sesungguhnya Allah mengampuni dosa-dosa semuanya. Sesungguhnya Dialah Yang Maha Pengampun lagi Maha Penyayang. Qs. Az-Zumar : 53

Baca Juga: 3 Obat Alami untuk Mengatasi Nyeri Sendi Lutut, Salah Satunya Cabe Rawit

وَأَنِيبُوا إِلَىٰ رَبِّكُمْ وَأَسْلِمُوا لَهُ مِن قَبْلِ أَن يَأْتِيَكُمُ الْعَذَابُ ثُمَّ لَا تُنصَرُونَ

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat