kievskiy.org

2 Oktober dalam Sejarah, Tabrakan KA di Pemalang hingga Jokowi Mundur Jadi Gubernur DKI

Ilustrasi kereta api reguler yang kembali beroperasi pada hari ini, Jumat 12 Juni 2020.
Ilustrasi kereta api reguler yang kembali beroperasi pada hari ini, Jumat 12 Juni 2020. /PIXABAY/Shutterbug75

PIKIRAN RAKYAT - Malang tak dapat ditolak, untung tak dapat diraih, begitu kata peribahasa.

Tak satu pun orang dapat mengindar dari garis takdir yang telah ditetapkan.

Berbagai peristiwa tak terduga terjadi setiap harinya, tak terkecuali pada tanggal ini 2 Oktober.

Baca Juga: Ansu Fati Ikut-ikutan Hajar Celta Vigo 3-0, Barcelona Merangsek ke Posisi 5

Dari tahun ke tahun, ternyata 2 Oktober mengukir sejarah tersendiri.

Salah satunya yaitu peristiwa tabrakan antara Kereta Api Argo Bromo Anggrek dengan Kereta Api Senja Utama, di Pemalang yang menewaskan puluhan orang.

Sebagaimana diberitakan Galamedia.com dalam artikel "Tabrakan KA Argo Bromo Anggrek dan KA Senja Utama, Puluhan Orang Tewas pada 2 Oktober 2010", berikut sejumlah peristiwa penting di tanggal 2 Oktober.

Baca Juga: Jelang MotoGP Le Mans, Ducati Umumkan Pebalap Anyarnya, Siapa Tersingkir?

1187

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat