kievskiy.org

Waspada Penipuan, Jamaah Haji Indonesia Diimbau Gunakan Sewa Kursi Roda Resmi Saat Thawaf

Ilustrasi - Calon jamaah haji Indonesia diimbau untuk memilih jasa pendorong kursi roda resmi agar tidak mengalami penipuan.
Ilustrasi - Calon jamaah haji Indonesia diimbau untuk memilih jasa pendorong kursi roda resmi agar tidak mengalami penipuan. /Pixabay/Konevi

PIKIRAN RAKYAT - Puluhan ribu lansia (lanjut usia) yang akan menjalankan Ibadah haji ke Mekkah, di mana mereka membutuhkan akses sewa pendorong kursi roda untuk mempermudah ibadah.

Dalam hal ini, mengantisipasi penipuan saat ibadah haji, calon jamaah dari Indonesia diimbau pakai jasa pendorong kursi roda resmi saat ibadah Thawaf dan Sai.

Pasalnya, di terminal kedatangan jamaah yang berada di kawasan Masjidil Haram masih banyak jasa pendorong kursi roda yang tidak resmi dan terkadang melakukan oenipuan pada jamaah dari berbagai negara.

Oleh karena itu, Petugas Penyelenggara Ibadah Haji Indonesia (PPIH) Arab Saudi telah menyiapkan jasa pendorong resmi pada dua terminal yaitu Terminal Syib Amir dan Terminal Jiad.

Baca Juga: Jemaah Calon Haji Diminta Doakan Ciamis, Isak Tangis Pecah

Biasanya, petugas jasa dorong resmi dengan yang tidak resmi kadang saling berebut untuk menarik para jamaah agar menggunakan jasanya.

"Kami mengimbau bagi jamaah yang akan menjalankan ibadah tawaf dan sai agar menggunakan jasa sewa kursi roda resmi," ungkap Kepada Daerah Kerja (Kadaker) Makkah, Khalilurrahman, dikutip ANTARA News.

Dalam ini, jamaah haji juga diimbau untuk hisa membedakan mana jasa pendorong resmi dan tak resmi, dilihat dari ciri-cirinya:

Baca Juga: 7 Jemaah Calon Haji asal Indonesia Meninggal Dunia di Madinah, Ini Daftar Namanya

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat