kievskiy.org

COP26: Semua Kendaraan Diminta Bertenaga Listrik Tahun 2040, Termasuk Indonesia?

Ilustrasi baterai mobil listrik
Ilustrasi baterai mobil listrik /MYEV.com MYEV.com

PIKIRAN RAKYAT - Konferensi Perubahan Iklim (COP26) akan segera diselenggarakan di Glasgow, Skotlandia dalam waktu dekat ini.

Acara yang akan dihadiri oleh banyak pimpinan negara di seluruh dunia ini siap digelar pada 31 Oktober-21 November 2021.

COP26 akan menjadi momentum yang penting bagi perubahan industri otomotif dalam skala global.

Pasalnya salah satu tujuan acara ini diselenggarakan adalah untuk mempercepat proses peralihan antara kendaraan konvensional berbahan bakar pada mobil dan motor listrik murni yang menggunakan tenaga listrik.

Baca Juga: Paus Fransiskus Minta para Pemimpin Dunia Serius Dengar Jeritan Bumi dan Orang Miskin

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari situs resmi COP26 Inggris pada Senin, 1 November 2021, COP26 diinisiasi oleh adanya KTT Perubahan Iklim (Conference of Parties (COP) ke-21 di Paris pada Desember 2015.

Dalam COP21, sejumlah negara di dunia (termasuk Indonesia) diminta untuk menurunkan emisi gas buang sebesar 29 persen sebelum 2030.

COP26 adalah pertemuan lanjutan dari beberapa negara maju dan berkembang terkait realisasi pengurangan gas buang ini.

"Untuk memenuhi tujuan perjanjian paris, transisi ini perlu dilakukan lebih cepat. Ini harus mencakup tidak hanya mobil.

Baca Juga: Awas 3 Risiko Gunakan WhatsApp Tak Resmi, Data Privasi Dapat Disalahgunakan

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat