kievskiy.org

Astronom Harvard University Klaim Kapal Alien Telah Kunjungi Tata Surya Kita

Ilustrasi objek antarbintang pertama yang diketahui mengunjungi tata surya disebut 'Oumuamua. Objek ini ditemukan pada 2017.
Ilustrasi objek antarbintang pertama yang diketahui mengunjungi tata surya disebut 'Oumuamua. Objek ini ditemukan pada 2017. /EUROPEAN SOUTHERN OBERVATORY / M. KORNMESSER / VIA REUTERS REUTERS


PIKIRAN RAKYAT - Kehidupan cerdas di luar Bumi terus menjadi pertanyaan yang besar dalam sejarah manusia. Selama ini alien hanya dianggap fiksi seperti dalam film-film.

Namun, seorang astronom bernama Avi Loeb dari Harvard University di Amerika Serikat berargumen bahwa kapal alien mengunjungi tata surya kita, mengacu pada sebuah obejek misterius yang muncul pada 2017 lalu.

Hal itu diungkapkan Loeb dalam bukunya yang menyebut ada objek tak biasa yang melaju melalui tata surya kita pada 2017 silam.

Baca Juga: 10 Kecamatan dengan Positif Aktif Covid-19 Tertinggi di Kota Bandung, Total Kasus Kian Mengkhawatirkan

Buku Loeb,'Extraterrestrial' menjelaskan hipotesis bahwa objek yang diberi nama 'Oumuamua' merupakan hasil teknologi alien.

Dikutip dari AFP, Minggu, 7 Februari 2021, Avi Loeb memaparkan  'Oumuamua' dalam bahasa Hawaii berarti 'scout' atau pramuka.

Loeb memiliki latar belakang yang kuat, dia merupakan ketua astronomi terlama di Harvard, sudah menerbitkan makalah perintis dan telah berkolaborasi dengan orang-orang top seperti mendiang Stephen Hawking.

Baca Juga: Gerakan Jateng di Rumah Saja Berjalan Baik, Ganjar Pranowo: Mobilitas Berkurang, Masyarakat Mendukung

“Pendekatan yang benar adalah dengan bersahaja dan berkata: 'Kami bukan orang yang istimewa, ada banyak budaya lain di luar sana, dan kami hanya perlu menemukannya'", kata Loeb.

Fakta yang diakui Loeb

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat