kievskiy.org

Kemenkes Bagikan Cara Aman Pesan Makanan dari Aplikasi Ojol

ILUSTRASI jasa pengiriman ojek online.*
ILUSTRASI jasa pengiriman ojek online.* /ANTARA via Kabar Priangan

PIKIRAN RAKYAT - Pandemi virus corona yang saat ini kasusnya berjumlah 1.155 orang di Indonesia membuat sebagian orang was-was.

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah mengimbau untuk tetap menjaga kesehatan dengan mencuci tangan dan menjaga jarak fisik (Physical Distance) untuk mengurangi penyebaran.

Pusat Krisis Kementerian Kesehatan RI membagikan tips memesan makanan yang aman dan sehat dari aplikasi ojek online.

Baca Juga: Takut Anaknya Pakai Masker Bekas dari Sampah, Maia Estianty Pesan Masker Kain ke Desainer 

Dalam postingan Instagram @pkk_kemkes, terdapat 7 tips cara memesan makanan yang aman dan sehat via ojek online:

1. Pilih makanan matang yang bersih dan bergizi seimbang

2. Tidak menerima makanan langsung dari pengantar

3. Jika diterima langsung usahakan berjarak 1 meter

Baca Juga: Biasa Sibuk di Luar Rumah, Hotman Paris Ambil Alih Urusan Dapur saat Pandemi Virus Corona 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat