kievskiy.org

Tak Satu pun Warga Kebon Jayanti Bandung Terpapar Covid-19, Lurah: Lebih baik Kita Cerewet

Ilustrasi Covid-19.
Ilustrasi Covid-19. /Pixabay/mohamed_hassan PIXABAY/mohamed_hassan

PIKIRAN RAKYAT - Hingga saat ini, pandemi Covid-19 masih menjadi momok yang menakutkan.

Sejak pertama kali muncul, Covid-19 telah menginfeksi 109.654.599 orang dan bahkan telah merenggut banyak sekali nyawa.

Di Indonesia sendiri, pemerintah telah mencatat lebih dari satu juta kasus dan 30.000 orang meninggal akibat Covid-19.

Namun, ada satu kelurahan di Kota Bandung yang sampai saat ini belum ditemukan kasus corona.

Baca Juga: Pakar Kebijakan Publik Bicara Soal Rencana Vaksinasi Covid-19 Mandiri

Baca Juga: Sempatkan Waktu Tuk Berziarah, Nia Ramadhani Kenang Nasihat dan Ajaran sang Ayah Semasa Hidup

Kelurahan tersebut adalah Kelurahan Kebon Jayanti, Kecamatan Kiaracondong.

Lurah Kebon Jayanti, Abdul Manaf pun menyampaikan rahasia yang menjadikan wilayahnya bebas corona.

Sebagaimana diberitakan PRFMNews.id dalam artikel, "Pandemi Covid-19 Hampir Setahun, Tak Satupun Warga Kelurahan Kebon Jayanti Bandung Terpapar, Ini Rahasianya", menurut Manaf nol kasus ini merupakan hasil dari upaya yang dilakukan bersama untuk mencegah Covid-19 masuk ke lingkungan mereka.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat