kievskiy.org

Ketahui 5 Ciri-Ciri Buah Durian yang Tebal Buahnya, Jangan Sampai Kecolongan

 FOTO ilustrasi buah durian.*/DOK. PR
FOTO ilustrasi buah durian.*/DOK. PR

PIKIRAN RAKYAT - Durian buah eksotik dengan rasanya yang khas dan baunya yang menyengat namun banyak digemari oleh banyak orang.

Di Kota Bandung, musim durian menjadi musim yang dinanti.

Pada dasarnya, pohon durian hanya berbuah sekali dalam setahun. Namun untuk beberpa wilayah di Indonesia, pohon durian bisa berbuah hingga dua kali dalam setahun pada bulan Juli-Agustus dan Desember-Januari.

Baca Juga :Carifilms, IMDB-nya Pencinta Film Asal Indonesian

Sebagai pecinta durian, pasti kita mengharapkan ketika membeli durian saat membuka kulitnya yang berduri bisa mendapatkan durian yang matang dengan pas dan sempurna.

Untuk mendapatkan durian yang sempurna perlu mengetahui kiat-kiat saat memilih durian.

Berikut ini adalah beberapa tips yang bisa dijadikan acuan saat membeli durian.

Baca Juga: Usai Rehabilitasi, Akhirnya Penyanyi Demi Lovato akan Kembali Tampil di Super Bowl 2020

1. Bulat

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat