kievskiy.org

Kenali 3 Jenis Sakit Kepala dan Gejalanya, Pernah Merasakan?

Ilustrasi sakit kepala.
Ilustrasi sakit kepala. /PIXABAY/Geralt PIXABAY/Geralt

PIKIRAN RAKYAT – Sakit kepala dapat terjadi karena beberapa hal, seperti infeksi pada jaringan otak, kelainan pembuluh darah pada otak dan sebagainya.

Selain itu terdapat juga sakit kepala yang tidak berhubungan dengan keadaan medis pada tubuh seseorang atau sakit kepala primer.

Dikutip Pikiranrakyat.com dari laman Instagram @fkui.ukk, berikut jenis sakit kepala yang harus Anda ketahui beserta gejalanya.

Baca Juga: Daftar Lokasi SIM Keliling Hari ini, Rabu 2 September 2020 di Wilayah DKI Jakarta dan Bandung

1. Migrain

Terdapat gejala penyerta sebelum sakit kepala yaitu dapat berupa gangguan penglihatan dan kebas satu sisi. sakit kepala berdenyut pada satu sisi dalam waktu beberapa jam atau hari.

Sakit kepala perlahan memberat lalu dapat disertai dengan mual dan muntah. Setelah sakit kepala hilang, dapat terjadi perubahan mood atau perubahan nafsu makan.

Baca Juga: Menangis Lihat El Barack Sekolah Ditemani Richard Kyle, Jessica Iskandar: Super Duper Sad

2. Sakit Kepala Tipe Cluster

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat