kievskiy.org

Bikin Kantong Jebol, Harga Melon di Jepang ini Bisa Digunakan untuk Beli Mobil Baru

Memiliki banderol yang fantastis, Melon Yubari King Melon asal Jepang ini dijual dengan harga Rp 380 juta
Memiliki banderol yang fantastis, Melon Yubari King Melon asal Jepang ini dijual dengan harga Rp 380 juta /The Independent The Independent

PIKIRAN RAKYAT - Berapakah uang yang berani Anda keluarkan untuk membeli sebuah melon?

Umumnya satu buah melon yang ada di Indonesia dijual dengan harga berkisar Rp 30.000 - Rp 50.000

Namun, Anda akan terkejut jika melihat harga dari sebuah melon bernama Yubari King Melon asal Jepang yang satu ini.

Baca Juga: Dianggap Hanya Buang-buang Makanan, 13.600 Channel Mukbang di Tiongkok Dipaksa Ditutup

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Bussiness Insider, harga satu buah melon ini dikabarkan bisa membeli sebuah mobil baru yang keluar dari diler.

Bagaimana tidak, melon Yubari King Melon dijual dengan harga 3 juta yen yang jika dirupiahkan mencapai angka Rp 380 Juta.

Nyaris Rp 400 juta?! apa yang membuat melon Yubari King Melon asal Jepang ini menjadi begitu spesial?

Baca Juga: Ancaman Perbudakan Modern Dihadapi Buruh Garmen di Beberapa Negara Asia, Covid-19 Buat Kian Terpuruk

Pertama, melon-melon ini hanya tumbuh di daerah prefektur Shizuoka Jepang Tengah saja.

Kedua perawatan melon ini lah yang membuat harganya sangat fantastis karena setiap petani yang menanam melon ini merawatnya dengan sangat hati-hati.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat