kievskiy.org

Sejarah dan Arti Tarian Barongsai Ikonik Perayaan Imlek, Dipercaya Pengusir Roh Jahat?

Ilustrasi pertunjukan Barongsai pada Tahun Baru Imlek.
Ilustrasi pertunjukan Barongsai pada Tahun Baru Imlek. /Pixabay/Vladvictoria Pixabay/Vladvictoria

PIKIRAN RAKYAT - Tarian Barongsai merupakan salah satu tradisi terpenting saat perayaan Tahun Baru Imlek.

Saat perayaan Tahun Baru Imlek, Barongsai memiliki makna dan arti tersendiri bagi orang Tionghoa.

Selain Barongsai menjadi salah satu cara untuk menciptakan kemeriahan dalam perayaan tahun baru imlek.

Pendapat tentang sejarah Barongsai tersebar luas dan berbagai macam versi terutama di Tiongkok.

Baca Juga: Jokowi Minta PTM Jakarta Segera Dievaluasi, Anies Baswedan: Kami Monitor Terus

Dalam budaya tradisional Tiongkok, Barongsai atau singa, hanyalah hewan mitologi. Uniknya, memang tidak ada hewan singa sungguhan di Tiongkok.

Sebelum Dinasti Han (202 SM - 220 M), hanya sedikit pelaku barongsai yang dikenal di Dataran Tengah.

Barongsai itu dari Wilayah Barat China Kuno (sekarang Xinjiang), karena aktivitas perdagangan Silk Road.

Baca Juga: Wasiatnya Didukung Buya Yahya, Dorce Gamalama: Saya Sangat Hormat pada Buya Yahya Dibanding Ulama Lain

Pada saat itu, orang-orang meniru penampilan dan tindakan Barongsai yang baru datang dalam sebuah pertunjukan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat