kievskiy.org

4 Hal Penting yang Wajib Diingat saat Pelaksanaan Salat Jumat di Masjid Versi Nurdin Abdullah

ILUSTRASI pelaksanaan salat jumat yang menerapkan jaga jarak antar umat saat melakukan ibadah.*
ILUSTRASI pelaksanaan salat jumat yang menerapkan jaga jarak antar umat saat melakukan ibadah.* /Dok ANTARA

PIKIRAN RAKYAT - Empat hal penting ini, menurut Gubernur Sulawesi Selatan, Prof HM Nurdin Abdullah, harus diingat saat pelaksanaan salat Jumat.

Nurdin mendukung pelaksanaan salat Jumat kembali sesuai edaran Dewan Masjid Indonesia.

Baca Juga: Soal Ayu Ting Ting dan Didi Riyadi, Abdul Rozak: Kalau Allah Takdirkan, Kita Bersyukur Banget

"Edaran Dewan Masjid Indonesia kita sudah terima. Mudah-mudahan masjid-masjid sudah bisa menata masjidnya.

Menyiapkan seluruh persyaratan sebagai protokol kesehatan," kata Nurdin Abdullah dalam keterangannya di Makassar, Jumat 5 Juni 2020.

Baca Juga: Dikenal Punya Skill Melebihi Prajurit Biasa, Denjaka Jadi Pasukan Berjuluk Hantu Laut

Menurutnya, salat dan berdoa di masjid telah lama dinantikan. Terhitung sudah 12 pekan pelaksanaan salat Jumat ditiadakan.

"Ini tempat kita berdoa. Sudah 12 kali kita tidak salat Jumat. Nah, dengan kondisi Makassar saat ini dan Sulsel secara umum, tinggal bagaimana kita betul-betul melaksanakan protokol kesehatan. Lagi-lagi itu," tegasnya.

Baca Juga: Sempat Jadi Korban Rasialisme, Petinju Tyson Fury Singgung Kasus George Floyd

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat