kievskiy.org

BBM Naik, Ini Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan Vivo, Lebih Murah Mana?

Ilustrasi SPBU.
Ilustrasi SPBU. /Pertamina

PIKIRAN RAKYAT – Pemerintah resmi menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite, Solar, dan Pertamax hari ini, Sabtu, 3 September 2022 mulai pukul 14.30 WIB.

Menurut harga baru, Pertalite mengalami kenaikan sebesar Rp2.350 menjadi Rp10.000 dari harga awal Rp7.650 per liter.

Kemudian Solar subsidi naik Rp1.650 menjadi Rp6.800 dari harga Rp5.150 per liter. Sedangkan Pertamax menjadi RP14.500 dari Rp12.500, naik sebesar Rp2.500.

Lalu, bagaimana perbandingan harga BBM antara milik perusahaan pelat merah atau Pertamina dengan SPBU swasta seperti Shell dan Vivo, lebih murah mana? Berikut kami ulas selengkapnya.

Baca Juga: 9.513 Rumah Bakal Diperbaiki, Pemprov Jabar Lanjutkan Bantuan Rumah Tidak Layak Huni 2022

Harga BBM Pertamina

- Pertalite (RON 90) Rp10.000 per liter

- Pertamax (RON 92) Rp14.500 per liter

- Pertamax Turbo (RON 98) Rp15.900 per liter

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat