kievskiy.org

3 Manfaat Mengonsumsi Beras Merah untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bantu Turunkan Berat Badan

MANFAAT mengonsumsi beras merah untuk kesehatan tubuh.*
MANFAAT mengonsumsi beras merah untuk kesehatan tubuh.* /Pixabay

PIKIRAN RAKYAT – Beras merah adalah jenis beras yang berwarna warna merah karena mengandung zat antosianin yang memiliki banyak manfaat untuk tubuh.

Beras merah memiliki beberapa manfaat untuk kesehatan tubuh, 3 di antaranya adalah sebagai berikut seperti dikutip oleh Pikiran-Rakyat.com dari NDTV Food.

1. Menurunkan berat badan

Beras merah merupakan menu yang sangat populer di kalangan para terapi diet saat ini karena dapat mendorong penurunan berat badan secara efektif.

Baca Juga: RAMALAN ZODIAK Karier 17 Januari 2020: Sebaiknya Libra Bersekutu dengan Atasan

Beras merah memiliki kandungan lemak nol persen sehingga jika Anda mengonsumsinya tidak akan menambah berat badan secara berlebih.

Beras merah juga memiliki kandungan serat yang larut di dalam air dan juga tidak larut sebagai lapisan luar dari beras yang tetap utuh saat dikonsumsi.

Beras merah juga sampai saat ini bahkan telah dianjurkan oleh dokter sebagai alternatif obat untuk menghilangkan gejala kolesterol tinggi yang ringan.

Baca Juga: Penelitian: Anak yang Minum Susu Cenderung Terhindar dari Obesitas

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat