kievskiy.org

Rekomendasi Nutrisi untuk Perempuan Remaja, Dewasa, Hamil, dan Menyusui

Ilustrasi vitamin.
Ilustrasi vitamin. /Pixabay/Clker-Free-Vector-Images Pixabay/Clker-Free-Vector-Images

PIKIRAN RAKYAT – Simak rekomendasi nutrisi untuk perempuan berbagai usia. Di antaranya adalah untuk yang masih remaja, dewasa, hamil, maupun yang menyusui, berikut data yang bisa diketahui.

Sebelum menjalankan saran berikut, Anda bisa berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter, ahli kesehatan, atau nutrisi Anda. Pasalnya adalah Anda hendaknya tidak mengabaikan kondisi pribadi, bisa jadi dokter akan memberikan tips khusus untuk Anda.

Berikut rekomendasi nutrisi untuk perempuan remaja, dewasa, hamil, sampai menyusui

Dilansir dari laman Healthline, simak selengkapnya:

Baca Juga: HIV AIDS: Gejala, Orang yang Berisiko, dan Cara Penularan

  1. Usia 9-13 tahun

    Vitamin B1 0,9 mg, vitamin B2 0,9 mg, vitamin B3 12 mg niacin equaivalents (NE), vitamin B5 4 mg, vitamin B6 1 mg, vitamin B7 20 mcg, vitamin B9 300 mcg dietary folate equivalents (DFE), vitamin B12 1,8 mcg, vitamin C 45 mg
  2. Usia 14-18

    Vitamin B1 1 mg, vitamin B2 1 mg, vitamin B3 14 mg niacin equaivalents (NE), vitamin B5 5 mg, vitamin B6 1,2 mg, vitamin B7 25 mcg, vitamin B9 400 mcg dietary folate equivalents (DFE), vitamin B12 2,4 mcg, vitamin C 65 mg
  3. Usia 19-50

    Baca Juga: 4 Cara Mudah Pilih Vitamin yang Cocok untuk Tubuh

    Vitamin B1 1,1 mg, vitamin B2 1,1 mg, vitamin B3 14 mg niacin equaivalents (NE), vitamin B5 5 mg, vitamin B6 1,3 mg, vitamin B7 30 mcg, vitamin B9 400 mcg dietary folate equivalents (DFE), vitamin B12 2,4 mcg, vitamin C 75 mg

  4. Usia 51 tahun ke atas

    Vitamin B1 1,1 mg, vitamin B2 1,1 mg, vitamin B3 14 mg niacin equaivalents (NE), vitamin B5 5 mg, vitamin B6 1,5 mg, vitamin B7 30 mcg, vitamin B9 400 mcg dietary folate equivalents (DFE), vitamin B12 2,4 mcg, vitamin C 75 mg
  5. Saat hamil

    Baca Juga: 9 Masalah Kulit Akibat Kesehatan Mental yang Buruk dan Cara Memperbaikinya

    Vitamin B1 1,4 mg, vitamin B2 1,4 mg, vitamin B3 18 mg niacin equaivalents (NE), vitamin B5 6 mg, vitamin B6 1,9 mg, vitamin B7 30 mcg, vitamin B9 600 mcg dietary folate equivalents (DFE), vitamin B12 2,6 mcg, vitamin C 85 mg

  6. Saat menyusui

    Vitamin B1 1,4 mg, vitamin B2 1,6 mg, vitamin B3 17 mg niacin equaivalents (NE), vitamin B5 7 mg, vitamin B6 2 mg, vitamin B7 35 mcg, vitamin B9 500 mcg dietary folate equivalents (DFE), vitamin B12 2,8 mcg, vitamin C 120 mg.***

DISCLAIMER: Artikel ini hanya dimaksudkan sebagai informasi umum dan tidak membahas kondisi individu. Ini bukan pengganti saran atau bantuan profesional dan tidak boleh diandalkan untuk membuat keputusan apa pun. Anda tetap perlu mengikuti anjuran dokter.

Terkini Lainnya

  • Berikut rekomendasi nutrisi untuk perempuan remaja, dewasa, hamil, sampai menyusui

  • Usia 9-13 tahun

  • Usia 14-18

  • Usia 19-50

  • Usia 51 tahun ke atas

  • Saat hamil

  • Saat menyusui

  • Tags

  • hamil

  • perempuan

  • nutrisi

  • rekomendasi

  • Artikel Pilihan

  • Terkini

  • Jangan Asal Olahraga! Langkah, Jarak, Waktu atau Detak Jantung Harus Anda Perhatikan

  • Siapa yang Bertanggung Jawab Atas Bahaya Bromat?

  • Nyeri Punggung Bawah? Penelitian Terbaru Sarankan Berjalan Kaki

  • Vaping Bisa Menghambat Kehamilan, Studi Sarankan Wanita Untuk Berhenti

  • Pemerintah AS hingga UEA Tarik AMDK Mengandung Bromat Berlebih dari Pasaran

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Hacker Bakal Pulihkan Data PDN Cuma-cuma, Kasihan Lihat Tak Becusnya Pemerintah Indonesia

  • Isi Pesan Hacker PDNS 2 untuk Pemerintah dan Rakyat Indonesia, Maaf dan Peringatan

  • Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Australia: Main dengan 10 Pemain, Garuda Merah Putih Tahan Imbang Australia 2-2

  • Cara Cek Penerima Bansos PKH Juli 2024 Lewat HP

  • Prediksi Skor Kosta Rika vs Paraguay di Copa America 3 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Prediksi Skor Rumania vs Belanda 2 Juli 2024: Berita Tim, Head to Head, dan Susunan Pemain

  • Prediksi Skor Brasil vs Kolombia di Copa America 3 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Cara Cek Nama CPD Terdaftar di Sekolah Pilihan 1 PPDB Jabar 2024

  • Jadwal MPLS SMP Sederajat, Lengkap dengan Ruang Lingkup Materinya

  • Tidak Masuk Posisi Sementara PPDB Jabar Tahap 2, Otomatis Ditolak Sekolah Tujuan?

  • Kabar Daerah

  • Reog Singo Alap-Alap Asal Kabupaten Ngawi Tampil Memukau di Festival Nasional Reog Ponorogo 2024

  • Bersama Forkopimcam, Kapolsek Matan Hilir Selatan Turun Langsung Perbaiki Jembatan Yang Rusak

  • Polsek Menukung Mensosialisasikan Stop Pembakaran Hutan dan Lahan

  • Kunjungan Jokowi ke Bulukumba juga disambut aksi demo Gerakan Mahasiswa Bersatu Sulsel

  • Sunat Massal Dinkes Akan Berkelanjutan Setiap Tahunnya

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat