kievskiy.org

Sabtu Ini, Pentagon Prediksi Roket China Seberat 21 Ton Jatuh Menghantam Bumi

Ilustrasi roket jatuh.
Ilustrasi roket jatuh. /Pixabay Pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Roket China yang disinyalir memiliki berat 21 ton melesat tak terkendali di sekitar planet bumi sejak Rabu, 28 April 2021.

Kabarnya badan roket China yang tak terkendali itu diprediksi bisa jatuh kembali ke bumi menghantam daratan yang belum diketahui titik pastinya.

Namun di tengah kekhawatiran publik, muncul desas-desus badan roket China itu akan jatuh di beberapa wilayah bagian utara dan selatan.

Ada pun wilayah utara yang dimaksud seperti New York, Madrid, dan Beijing.

Baca Juga: Unggul di Sejumlah Survei, Hasto Kristiyanto: Tampilkan Bahwa PDI Perjuangan Selalu Hadir di Tengah Rakyat

Sedangkan untuk wilayah selatan, diperkirakan meliputi daerah sekitar Chile, Wellington, dan Selandia Baru.

Lantas apakah prediksi lokasi jatuhnya badan roket China itu dapat dikatakan akurat?

Dalam hal ini Markas Besar Pertahanan Amerika Serikat (Pentagon) turut angkat bicara.

Pentagon membantah proyeksi tempat jatuhnya roket China yang beredar luas di tengah  masyarakat.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat