kievskiy.org

Presiden Brasil Jair Bolsonaro Picu Kerumunan Divonis Bersalah dan Didenda Rp1,6 Juta

Di tengah kepungan virus Covid-19, Presiden Brasil, Jair Bolsonaro malah memicu kerumunan hingga tak bermasker dengan alasan sudah divaksin.
Di tengah kepungan virus Covid-19, Presiden Brasil, Jair Bolsonaro malah memicu kerumunan hingga tak bermasker dengan alasan sudah divaksin. / Instagram/jairmessiasbolsonaro Verified

PIKIRAN RAKYAT - Apa yang dilakukan Presiden Brasil, Jair Bolsonaro tidak pantas ditiru.

Di tengah kepungan virus Covid-19, Jair Bolsonaro malah memicu kerumunan hingga tak bermasker dengan alasan sudah divaksin.

Atas ulah Jair Bolsonaro, negara menghukumnya dengan wajib membayar denda 110 dollar AS (Rp 1,6 juta).

Diberitakan AP, Jair Bolsonaro divonis bersalah lantaran melanggar protokol kesehatan di negara tersebut.

Baca Juga: Bubah Alfian Cancel Rossa demi Jadi MUA Rizky Billar: Sempat Lupa Kemarin

Dia bersama pendukungnnya menggelar konvoi motor di Sao Paulo.

Jair Bolsonaro mengendarai motor dan berkeliling Sao Paulo.

Padahal di negara tersebut masih memberlakukan protokol kesehatan secara ketat.

Sao Paulo sendiri telah mewajibkan aturan larangan berkerumun dan wajib bermasker di ruang publik sejak Mei 2020.

Baca Juga: Covid-19 di India Malah Catat Rekor Terendah dalam 71 Hari Terakhir

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat