kievskiy.org

Studi: Pencemaran Lingkungan Dapat Menurunkan Keseburan dan Memperkecil Alat Kelamin Pria

Ilustrasi sperma
Ilustrasi sperma /Pixabay Pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Banyak pihak yang berpikir bahwa pencemaran lingkungan hanya akan merusak alam itu sendiri.

Ternyata tanpa kita sadari, pencemaran lingkungan juga bisa berakibat buruk pada kesehatan manusia.

Tidak banyak yang tahu bahwa ternyata pencemaran lingkungan bisa mempengaruhi kesehatan reproduksi dari seorang pria.

Setidaknya inilah yang dijelaskan oleh Dr Shanna Swan, ahli epidemiologi lingkungan dan reproduksi di Icahn School of Medicine di New York.

Baca Juga: Fasilitasi Perjalanan Lintas Batas, Singapura-Malaysia Sepakat Saling Akui Sertifikat Vaksin Covid-19

Baca Juga: Simak Arti RS di Wuling Almaz Terbaru Serta Bocoran Harga Jelang Peluncuran

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari World of Buzz, Swan menjelaskan bahwa tingkat kesuburan pria akan menurun karena kerusakan kimiawi yang kita timbulkan ke planet ini.

Lebih lanjut ia menjelaskan bahwa ukuran penis pria bahkan bisa mengecil karena fenomena ini.

Dalam penelitiannya, Dr Swan menemukan bahwa polusi telah mengganggu keseimbangan hormon manusia dan dalam beberapa kasus, bahkan menghancurkannya sama sekali.

Bikin Menurunkan Keseburan Pria dan Memperkecil Alat Kelamin

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat