kievskiy.org

Tips Atasi Sakit Punggung Akibat Kerja dari Rumah selama Wabah Virus Corona

ILUSTRASI peregangan tubuh.*
ILUSTRASI peregangan tubuh.* /PIXABAY

PIKIRAN RAKYAT – Beberapa orang bekerja di rumah demi menghindari virus corona, dan yang dilakukan hanyalah duduk saja menghadap laptop selama berjam-jam, hal ini bisa menyebabkan punggung Anda sakit.

Untuk mengatasi hal ini, Anda bisa melakukan beberapa peregangan sebentar agar punggung Anda tidak sakit lagi.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari laman Harpersbazaar, berikut ini tips atasi sakit punggung akibat bekerja.

Baca Juga: Tips untuk Membersihkan Rambut dengan Benar 

Peregangan dengan Pose Terlentang Memutar

Caranya cukup berbaring terlentang, tarik lutut kanan ke atas menuju dada, gunakan tangan kiri Anda untuk menarik lutut melintasi tubuh ke sisi kiri dan berputarlah.

Pastikan bahu kanan Anda tersangkut di lantai, biarkan lengan kanan Anda keluar 90 derajat dan lihat ke bahu kanan.

Lalu lakukan gerakan memutar ke atas tulang belakang Anda, tahan selama 10 napas dalam dan ulangi di sisi lain.

Baca Juga: Atlet NPCI Kota Bandung Konsisten Gelar Pelatda Mandiri Hadapi Peparnas

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat