kievskiy.org

6 Manfaat Kesehatan dari Konsumsi Xanthan Gum, Salah Satunya Menurunkan Berat Badan

ILUSTRASI menimbang berat badan.*
ILUSTRASI menimbang berat badan.* /PIXABAY

PIKIRAN RAKYAT – Xanthan gum yang terbuat dari gula fermentasi berfungsi sebagai pengental dan biasanya dapat kita temukan dalam produk makanan atau kecantikan.

Xanthan gum ini juga telah dikaitkan dengan manfaat kesehatan potensial yang mungkin akan mengejutkan Anda.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari laman Healthline, berikut ini manfaat kesehatan dari xanthan gum yang harus Anda ketahui.

Baca Juga: Mekanisme Perusakan Organ Dalam Manusia oleh Virus Corona, Termasuk Kikis Dinding Saluran Pernapasan

1. Turunkan Kolesterol

Sebuah penelitian meminta lima pria mengonsumsi 10 kali jumlah xanthan yang direkomendasikan per harinya selama 23 hari. Tes darah berikutnya menemukan bahwa kolesterol mereka menurun 10 persen.

2. Menurunkan Berat Badan

Orang-orang telah mencatat peningkatan kepenuhan setelah mengonsumsi xanthan gum. Ini dapat meningkatkan rasa kenyang dengan menunda pengosongan lambung dan memperlambat pencernaan.

Baca Juga: Pemerintah Inggris Terbitkan Protokol Latihan, Begini Aturannya

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat