kievskiy.org

5 Minuman Sehat yang Kaya akan Elektrolit, Salah Satunya Susu

SUSU adalah salah satu minuman yang mengandung elektrolit.*
SUSU adalah salah satu minuman yang mengandung elektrolit.* /PIXABAY

PIKIRAN RAKYAT – Elektrolit adalah mineral yang menimbulkan muatan listrik ketika dicampur dengan air, dan dapat membantu mengatur fungsi tubuh Anda.

Elektrolit utama yang digunakan tubuh Anda untuk menjalankan fungsi-fungsi vital ini adalah natrium, kalium, magnesium, kalsium, fosfor, klorida dan bikarbonat.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari laman Healthline, berikut ini beberapa jenis minuman yang mengandung elektrolit.

Baca Juga: Persib & I Made Wirawan: Kiper Bali yang Sukses Bersama Maung Bandung

1. Susu

Susu adalah sumber elektrolit yang baik, serta protein dan karbohidrat, menjadikannya minuman yang baik setelah berolahraga.

2. Air Kelapa

Air kelapa secara alami rendah kalori dan gula tetapi kaya akan elektrolit seperti kalium dan magnesium.

Baca Juga: Sektor Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Berpotensi Bangkit Lebih Cepat saat New Normal 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat