kievskiy.org

Cara Bikin Bumbu Kacang untuk Sate, Dijamin Gurih

Resep bumbu kacang untuk pelengkap sate kambing maupun sate sapi.
Resep bumbu kacang untuk pelengkap sate kambing maupun sate sapi. /Tangkap layar YouTube/Indoculinaire Hunter

PIKIRAN RAKYAT - Masyarakat Indonesia biasanya akan mengolah daging kurban menjadi sate saban Idul Adha.

Membuat sate saat Idul Adha seolah sudah menjadi tradisi di Indonesia.

Kenikmatan sate tidak hanya terletak pada dagingnya, namun juga bumbu kacangnya.

Oleh karena itu, membuat bumbu kacang yang enak sangat penting agar sate terasa nikmat saat disantap.

Simak cara membuat bumbu kacang yang enak berikut ini.

Baca Juga: Cara Bikin Bakso Sapi Enak, Ide Olahan Daging Kurban

Bahan-Bahan

1. Kacang tanah 600 gram
2. 3 batang serai
3. 2 buah gula merah
4. 16 siung bawang putih
5. 6 butir kemiri
6. Cabe rawit disesuaikan kebutuhan
7. 8 Lembar daun jeruk
8. 2 buah jeruk limo
9. Jahe secukupnya
10. Lengkuas secukupnya
11. Minyak goreng secukupnya
12. Air secukupnya
13. Garam secukupnya

Baca Juga: Cara Bikin Rendang yang Mudah dan Praktis, Hanya 1 Jam Memasak

Cara Membuat

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat