kievskiy.org

7 Hal Ini Tak Boleh Dilakukan Selesai Olahraga, Apa Saja?

Ilustrasi olahraga, ada sejumlah hal yang dilarang dilakukan setelah aktivitas tersebut.
Ilustrasi olahraga, ada sejumlah hal yang dilarang dilakukan setelah aktivitas tersebut. /Pixabay/NatureFriend Pixabay/NatureFriend

PIKIRAN RAKYAT – Olahraga adalah suatu aktivitas yang biasanya dilakukan oleh manusia pada waktu pagi ataupun sore hari.

Adapun Olahraga merupakan kegiatan menggerakkan semua anggota tubuh mulai dari tangan, kaki, kepala, perut, dan anggota tubuh lainnya.

Beberapa kegiatan olahraga yang biasa kita lakukan ialah squad, zumba-zumba, push up, sit up, back up, crunch, dan olahraga sejenisnya.

Namun sebelum melakukan kegiatan olahraga tersebut, kita diwajibkan untuk melakukan pemanasan atau sedikit latihan sebelum memulai aktivitas.

Baca Juga: Hari Ini, Cita Citata dan Didi Mahardika Dikabarkan Menikah

Tujuan dari pemanasan ialah untuk mencegah terjadinya cedera pada saat kegiatan olahraga berlangsung.

Namun banyak juga dari orang-orang malas untuk melakukan kegiatan ini karena dirasa hanya buang-buang waktu.

Padahal kegiatan ini sangat baik dan cocok untuk diterapkan dalam kehidupan kita sehari-hari sebagai pola hidup sehat.

Tidak sedikit juga orang yang malas untuk melakukan kegiatan ini karena belum ada niat, tidak bisa konsisten, dan sebagainya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat