kievskiy.org

Peneliti Ungkap Obat Diabetes Tipe 2 dapat Dikembangkan Jadi Vaksin Virus Corona

Ilustrasi obat: Baru-baru ini para peneliti ungkap bahwa obat untuk penyakit diabetes tipe 2 dapat dikembangkan menjadi vaksin virus corona.
Ilustrasi obat: Baru-baru ini para peneliti ungkap bahwa obat untuk penyakit diabetes tipe 2 dapat dikembangkan menjadi vaksin virus corona. /Pexels Pexels

PIKIRAN RAKYAT - Sampai saat ini, para peneliti di seluruh dunia masih mencari tahu vaksin yang ampuh untuk mengobati virus corona.

Selain itu, para peneliti juga terus mempelajari dan mengenal virus corona lebih dalam lagi.

Terutama obat dan vaksin, yang masih menjadi fokus dalam upaya menanggulangi wabah ini.

Baca Juga: Hajatan dan Hiburan Diizinkan Lagi, Kabupaten Cirebon Siap Mulai AKB

Namun baru-baru ini, para peneliti menemukan bahwa obat diabetes bernama Metformin bisa digunakan untuk atasi virus corona.

Selain itu, beberapa dokter di Wuhan Tiongkok juga percaya, bahwa Metformin yang dijual dengan nama Glucophage merupakan 'obat ajaib'.

Hal ini ditemukan setelah ada hasil dari penelitian yang menujukkan obat ini dapat mengurangi respon inflamasi tubuh.

Baca Juga: Analisis Air Mata Dewi Perssik, Pakar Mikro Ekspresi: Bisa Jadi Bukan 100 Persen yang Dirasa

Obat tersebut yang diberikan kepada penderita diabetes tipe 2 sejak tahun 1950-an, kini justru berpotensi menjadi vaksin yang dapat dikembangkan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat