kievskiy.org

4 Tanda Tubuh Kurang Konsumsi Protein, Rambut Rontok Salah Satunya

ILUSTRASI sayuran berprotein untuk menu sahur.*
ILUSTRASI sayuran berprotein untuk menu sahur.* /Pexels

PIKIRAN RAKYAT – Protein merupakan kandungan dalam makanan yang sangat dibutuhkan oleh tubuh Anda.

Jika Anda kekurangan protein, ada beberapa risiko kesehatan yang bisa Anda rasakan.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari laman Healthline, berikut tanda-tanda bahwa Anda tengah kekurangan asupan protein.

Baca Juga: Habib Rizieq Disebut Ingin Kembali ke Tanah Air, Ketua PA 212: Kalau Umat Rindu, Beliau Lebih Rindu

1. Mengidam Makanan

Jika Anda selalu merasa lapar dan mengidam makanan serta camilan, itu mungkin karena diet rendah protein, tinggi karbohidrat, dan gula.

Masalahnya bisa jadi Anda memiliki akses tak terbatas ke makanan berkalori tinggi yang jumlah proteinnya rendah dibandingkan dengan jumlah kalorinya.

2. Hilangnya Massa Otot dan Nyeri Sendi

Otot adalah sumber protein terbesar dalam tubuh, kelemahan otot, nyeri, dan hilangnya massa adalah tanda kekurangan protein.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat