kievskiy.org

Aktivitas Mudik Dilarang Pemerintah, Menparekraf: Destinasi Wisata akan Penuh

Menparekraf Sandiaga Uno.
Menparekraf Sandiaga Uno. /Antara/M Risyal Hidayat

PIKIRAN RAKYAT - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahudin Uno menyebutkan pendapatnya terkait dilarangnya aktivitas mudik 2021.

Menurutnya tindakan pemerintah tersebut bisa berdampak baik bagi sektor pariwisata yang sudah kena hantam efek mengerikan Covid-19.

Bagi Sandiaga Uno, kebijakan dilarangnya mudik ini akan membuat para masyarakat memenuhi objek-objek destinasi wisata.

"Lebaran tahun ini mudik ditiadakan namun destinasi wisata akan penuh.

Baca Juga: Hakim Tolak Eksepsi Habib Rizieq dalam Sidang Putusan Sela di PN Jaktim

Baca Juga: Studi Terbaru: Manusia Masa Depan Punya Potensi Miliki Bisa Seperti Ular, Bagaimana Caranya?

"Untuk itu protokol kesehatan harus diterapkan dengan baik," katanya dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Antara.

Menparekraf menjelaskan demi menyikapi hal ini, ia meminta agar destinasi wisata bersiap menyambut para wisatawan dadakan ini.

Cara yang bisa dilakukan ialah dengan menyiapkan protokol kesehatan secara ketat untuk mencegah penyebaran Covid-19.

"Dalam setahun ini, pariwisata sudah terpuruk dan ekonomi juga turun. Banyak dampak yang dirasakan masyarakat.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat