kievskiy.org

Merasakan Sakit Perut Sebelah Kanan? Simak 6 Penyebabnya

Ilustrasi sakit perut.
Ilustrasi sakit perut. /PEXELS/Cottonbro

PIKIRAN RAKYAT - Sakit perut biasanya terasa dibagian seluruh perut, namun bagaimana jika Anda sakit perut bagian kanan?

Ada banyak penyebab potensial nyeri perut sebelah kanan dan beberapa di antaranya sangat serius.

Beberapa masalah sakit perut dibagian kanan yaitu di saluran pencernaan, reproduksi, atau saluran kemih, dan banyak lagi.

Baca Juga: Dianggap Benarkan Kekerasan, Twitter Hapus Cuitan Mahathir Mohamad

Dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui The Healthy, simak 6 penyebab perut bagian kanan terasa sakit.

1. Kejang Otot

"Berlari lebih cepat dari biasanya melibatkan diafragma Anda lebih meningkat dari biasanya," kata Dr. Mia Finkelston , MD, seorang dokter keluarga di Leonardtown, Maryland, Amerika Serikat (AS).

Baca Juga: Disebut Terus 'Tekan' Iran, AS Sita Rudal dan Jatuhkan Sanksi kepada 11 Perusahaan

Lakukan pemanasan dengan gerakan dinamis seperti jumping jacks atau joging ringan untuk membantu meregangkan sistem pernapasan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat